Ghost Rider, Pembasmi Kejahatan Dengan Wujud Yang Menyeramkan



androidgamegratisan.blogspot.com

Salah satu Superhero semesta Marvel dengan tampilan yang seperti Villain ketimbang jadi pahlawan. Seorang pemuda bernama Jonny Blaze harus berakhir dengan menjadi seorang Ghost Rider karena perjanjiannya dengan sesosok iblis. Demi menyelamatkan ayahnya yang telah terkena kanker Jonny rela melakukannya. Memang ayahnya sembuh, namun ayahnya tersebut tetap meninggal dalam sebuah kecelakaan di pekerjaannya sebagai stuntman. 

Jadi pesan dari serial ini adalah, jangan percayai apapun yang iblis katakan/ janjikan. Dan perannya menjadi Ghost Raiderpun juga lebih seperti kutukan dari pada anugrah seperti pahlawan Marvel lainnya. Karena ketika malam tiba, Jonny akan berubah menjadi sosok Ghost Raider. Dengan wujud ala gank moge berkepala tengkorak yang terbakar. Dan Jonny pun memutuskan untuk memberantas kejahatan atau lebih tepatnya membela orang-orang tertindas saat dia berwujud sebagai Ghost Raider. Kira-kira seperti itulah singkat cerita dari game ini, yang saya tulis berdasarkan dari filmnya. 

Kemudian untuk gameplay! Game ini punya gameplay TPS action hack n slash ala Devil May Cry. Dimana nuansa dan seting tempatnya terlihat cukup mirip. Lalu syukurnya, game ini juga ringan di emu PPSSPP android. Punya kontrol yang cukup nyaman dimainkan langsung di virtual kontrol emunya. Kemudian game ini juga punya gameplay yang seru. Jika ingin game dengan gameplay ala Devil May Cry, mainkan game ini. Dan nikmati petualangan seru Ghost Raider mambantai para monster di tiap misinya


androidgamegratisan.blogspot.com
Grafis bagus
androidgamegratisan.blogspot.com
androidgamegratisan.blogspot.com
Gameplay seru
androidgamegratisan.blogspot.com
androidgamegratisan.blogspot.com
Aksi-aksi keren
Ghost Rider (USA)
 
Iso
651.9mb
by androidgamegratisan.blogspot.com
 Disable Adblock!!! So Download Links Can Appear
Matikan Adblock!!! Agar links download terlihat

Petunjuk...!!!
  1. Download
  2. Extrak file "zip" nya dengan winrar/zip (kalo tidak punya pc, teman-teman bisa memakai aplikasi android dengan memasangnya dari >>> Playstore <<< atau instal file apknya dengan >>> Zarchiever Pro <<< )
  3. Mainkan dengan emulator PPSSPP.
  4. Sebelum main ada baiknya ram di perlonggar agar emulator ini berjalan lebih smooth.
  5. Untuk melihat sejauh apa sih kelancaran game ini di emu PPSSPP, bisa langsung cek ke channel YouTube saya di Gallery Games. Di situ kalian bisa melihat gameplaynya sekalian. Seru kaga sih?! Dan jangan lupa subcribe hehee
  6. Selamat memainkan gamenya guys......
Akhir kata, terima kasih telah mengunjungi Blog saya yang masih cupu ini.... hehehe

25 Responses to " Ghost Rider, Pembasmi Kejahatan Dengan Wujud Yang Menyeramkan "

  1. Gan request payday crime war dong

    ReplyDelete
    Replies
    1. Masih lama release nya!? Abis Closed BETA (September) sampe' sekarang gk ada kabar?!!

      Delete
  2. Nice👌

    Kapan2 update Need for Speed yang ada di PSP dong bang

    ReplyDelete
    Replies
    1. Udah ada 2 seri yang saya share di sini kalau ga salah ingat. Lainnya bakal nyusul :)

      Delete
    2. Wokeh

      Tinggal nunggu carbon & undercover, terutama carbon karena satu-satunya nfs di PSP yang bisa free roam

      Semangat gan

      Delete
  3. gan coba cek "Battlefleet Gothic: Leviathan" itu game strategi/tactics yang lumayan seru.

    ReplyDelete
    Replies
    1. Ok Om :) Saya masukkan list. Emang lagi butuh saran game bagus hehee

      Delete
  4. Hello. Agan Harry, Aku mahu Kasi tahu agan, aku ada kasi rekomendasi game-game hebat di kolom komentar Basara hari yang lalu. Mengenai FightingLayerExAlpha, emang game itu cuman ada 4 character aja udah diunlock. Mungking kerana versi 1.0, masih new.

    ReplyDelete
    Replies
    1. Saya lihat emang bagus n pingin main. Cuman lum sempat instal. Udah ada sih filenya. Tertarik karena ada Skullomania, seingat saya karakter ini pernah muncul di Street Fighter EX PS1 dulu

      Delete
    2. Aku senang melihat Blair. Combo dan art didalam game itu sangat mengesankan. Aku sudah coba tadi soreh.

      Delete
  5. Oh iya, psp.ISO bisa dicompress lagi menjadi saiz yang lebih kecil. Formatnya psp.CSO, format ini juga bisa diread(baca / play / main) di PPSSPP. Masih bisa ko. Aku selalu coba. Work gan.


    http://www.isocompressor.com

    Dengan format psp.CSO, saiz filenya lebih mengecil, agan juga bisa kecilkan lagi dengan compress psp.CSO menjadi psp.CSO.rar atau psp.CSO.7z, supaya lebih cepat agan upload game-game psp di blog.

    Game-game psp yang saya pasti sudah siap Eng patchnya cuman DigimonAdventure, GrandKnightHistory, KingdomHeartsBirthBySleepFinalMix, MonsterHunterPortable3rdHD, JeanneD'Arc, .HackLink, DigimonRedigitize, dll

    ReplyDelete
    Replies
    1. Untuk CSO mungkin bisa di jadikan alternatif ntar. Soalnya file iso yang di kovert ke cso kadang bermasalah n berat. Pas jamannya PSP udah punya softwarenya kok.

      BTW< Thanks banget infonya :)

      Delete
    2. (°u°)> (Roger). Sangat-sangat berterimakasih dengan agan Harry membuat blog ini, kerana game seperti ChaosRings3 ga ada yang full unlocked. Emang hebat agan bisa ketemuinya. Shadowmatic adalah game berbentuk puzzle untuk android, susah menemui full unlocked nya. Kalo agan bisa ketemu app gratisnya, akan aku downloadnya nanti juga.

      Delete
    3. Ntar akan saya usahakan mencarinya kalau gitu :D

      Delete
  6. Sebenarnya saya ragu untuk download rom gosht rider saya kira bakalan berat eh ternyata mantul 60 fps...soalnya saya dulu download file sampai 1 giga lebih.

    ReplyDelete
  7. hohoho....
    Alien syndrome psp jg bagus

    ReplyDelete
  8. Linknya rusak min, tolong diperbaiki.

    ReplyDelete