Bear With Me: The Lost Robots


androidgamegratisan.blogspot.com

Game yang akhirnya saya post karena tidak sempat nyari game untuk sementara ini. Karena masih repot memperbaiki links yang mati di blog ini. Jadi saat ada yang menginfokan sebuah game pas hari minggu kemarin, kebetulan saya cek menarik. Ya langsung saya download, yang kemudian saya coba dan buat posnya. Grafisnya unik si menurut saya, yang di gambarkan hitam putih dengan gaya ala film noir. 

Game bergenre point n click kembali. Rada enggak enak sebenarnya, soalnya kemarin baru saja memposting game berjudul Tohu yang bergenre sama. Namun bedanya ini adalah game freemium, yang bisa kita download secara gratis dari Playstore. Maka itulah saya share mod apknya dengan episode yang sudah terunlock/ terbuka. 

Sekedar informasi, yang mungkin bisa membuat kalian tertarik mendownloadnya. Yaitu game ini tidak hanya rilis di platform mobile, tapi juga PC dan konsol sekelas PS4. Xbox One dan Switch.

Game akan di awali dengan sesosok detektif berwujud boneka beruang yang baru bangun dari pingsannya. Di bangunkan oleh anak laki-laki bernama Flint. Entah apa yang terjadi, yang pasti mereka terkurung dalam sebuah ruangan saat sedang menginvestigasi sebuah misteri. Yang harus kita lakukan adalah keluar dari ruangan tersebut. 

Ya selayaknya game point n click lainnya. Kita harus mengeksplorasi ruangan ini untuk mendapatkan benda-benda yang dapat membantu kita. Mempergunakannya dengan tepat untuk dapat keluar dari ruangan ini, dan kemudian dapat melanjutkan progges storynya. 

Bagi kalian yang suka dengan kisah misteri ala detektif mungkin bisa mencobanya, siapa tahu saja suka dengan gameplay atau storynya. Dari infonya memang storynya sangat menarik. 

TESTING
Xiaomi Redmi 4 Prime Marshmallow
MODE
Offline

REQUIRED: Android OS 4.3 And Up
androidgamegratisan.blogspot.com
Semua episode yang telah terbuka
androidgamegratisan.blogspot.com
Punya story yang menarik, dari infonya
androidgamegratisan.blogspot.com
Demikian dengan grafis dan visualnya yang
juga menarik


Disable Adblock!!! So Download Links Can Appear
Matikan Adblock!!! Agar links download terlihat

VIDEO GAMEPLAY 



Petunjuk...!!!
  1. Download
  2. Extrak file "zip" nya dengan winrar/zip (kalo tidak punya pc, teman-teman bisa memakai aplikasi android dengan memasangnya dari >>> Playstore <<< atau instal file apknya dengan >>> Zarchiever Pro <<< )
  3. Instal gamenya (cukup klik file "apk" di file manager.)
  4. Taruh data di Internal/ android/ obb/ di sini guys (kalau belum ada "BUAT" foldernya manual)
    androidgamegratisan.blogspot.com
  5. Full size
    androidgamegratisan.blogspot.com
  6. Selamat memainkan gamenya guys......
Akhir kata, terima kasih telah mengunjungi Blog saya yang masih cupu ini.... hehehe

10 Responses to " Bear With Me: The Lost Robots "

  1. Request Project RIP please😭😭😭

    ReplyDelete
  2. Kemarin aku di vaksi sebelum di vaksin aku biasabya bangun jam 1-2 karena suhunya digin tapi setelahnya aku bangun jam 6 pagi dan badanku sangat panas sepertih orang sakit sampai sekarang

    ReplyDelete
    Replies
    1. Oot nih:v itu panas nya setelah vaksin atau sebelum vaksin?

      Delete
    2. Beberapa orang setelah vaksin biasanya memang mengalami demam. Buat istirahat aja

      Delete
  3. Wohooo.. req saya di post :D cerita dalam game ini sebenarnya sangat gelap min. Itu yg episode di mana kita mainin bocah laki² adalah prekuel walaupun rilisnya baru setahun kemarin, sebenarnya adalah adik dari si bocah perempuan. Itu bocah laki2 udah meninggal min di kehidupan nyata. Jadi si bocah laki2 dan bocah perempuan adalah kakak beradik yg punya imajinasi liar dengan sekumpulan mainan dan boneka mereka karna kehidupan mereka di dunia nyata cukup kelam.

    ReplyDelete
    Replies
    1. Dan untuk membuat game ini terlihat lebih realistis, maka tidak ada hint yg bisa kita lihat untuk mengetahui barang atau tempat mana saja yg bisa di klik. Itu jadi tantangan tersendiri. Puzzlenya lumayan sih, tapi enggak terlalu sulit. Saya aja udah tamat bolak balik tanpa walk-through.

      Delete
    2. Harusnya memang seru. Tapi kalau ngerti Bahasa English. Tapi untuk saya yang Englishnya pas2'an. Game ini terasa terlalu banyak narasi.

      Delete
  4. Game genre kyk gini tuh paling ngeselin..
    Soal nya harus mikir pake banget..
    Kalo mentok,ujung2 nya liat walktrough di YT..
    😆😆😆

    ReplyDelete
    Replies
    1. Bener 😅 Kalau udah mentok enggak tahu mau ngapain.

      Delete